Perusahaan
Nilai-Nilai Perseroan
Keberhasilan kami dalam menjaga standar pelayanan tidak lepas dari fondasi etika yang kokoh. Nilai-nilai perseroan adalah prinsip utama yang mendikte cara kami berpikir, bersikap, dan bertindak dalam menjalankan roda bisnis. Melalui nilai-nilai inilah, kami membangun budaya kerja yang sehat guna menciptakan hubungan jangka panjang yang harmonis dengan seluruh pemangku kepentingan.
Dan berikut ini adalah nilai-nilai perseroan kami:
a. Intergritas; Bertindak sesuai ucapan atau janji sehingga dapat menumbuhkan kepercayaan pihak lain.
b. Adaptif; Upaya yang terus dilakukan untuk pengembangan dan memperbaiki usaha, produk, layanan maupun proses.
c. Komitmen; Melaksanakan pekerjaan dengan sepenuh hati untuk mencapai hasil yang terbaik
d. Loyalitas; Menanamkan semangat untuk mengerti, memahami dan melaksanakan nilai-nilai inti perusahaan.